Bogor, Jawa Barat
27 Januari - 5 Februari 2018
Selamat Pagi, Siang, Sore, dan Malam untuk seluruh teman-teman yang mampir ke Blog ku hari ini! Retha's blog back!! Doakan ya teman-teman supaya aku bisa lebih sering lagi menulis disini. So, kali ini aku ingin berbagi cerita mengenai pengalamanku dalam mengikuti pengabdian di suatu Desa yang ada di Bogor, Jawa Barat. Kegiatan pengabdian ini diadakan oleh Jurusan yang ada di kampusku. Jujur,
awalnya aku gak begitu tertarik untuk mengikuti kegiatan ini, tapi mengingat kegiatan itu dilakukan saat libur semester yang berarti aku akan mengendap di rumah selama sebulan, aku putuskanlah untuk ikut. Iseng dan supaya ngisi waktu luang aja, haha.
awalnya aku gak begitu tertarik untuk mengikuti kegiatan ini, tapi mengingat kegiatan itu dilakukan saat libur semester yang berarti aku akan mengendap di rumah selama sebulan, aku putuskanlah untuk ikut. Iseng dan supaya ngisi waktu luang aja, haha.
Oke, singkat cerita terpilihlah aku sebagai volunteer pengajar mata pelajaran IPA di kegiatan yang bernama ANDES Chapter 2 ini. ANDES yang artinya AN (Administrasi Niaga) Masuk Desa. Memang kegiatan ini sudah berlalu sekitar 1 (satu) tahun yang lalu, tapi kenangannya itu loh teman-teman.......... gak bisa dilupakan sampai sekarang.
Pertama, perkenalkan kami yaitu Panitia dan Volunteer dari AN Masuk Desa